Minggu, 25 Maret 2012

Dialog : Tawakal (Berserah setelah berusaha)

A : "Ssst, mau nikah ya?"
B : "Insya اَللّه  mau lah. Kan sunnah Rasulullah.."

A : "Sudah punya calon?"
B : "Alhamdulillah sudah, kan sudah ditulis oleh اَللّهُ"
A : "Siapa beliau?"
B : "Insya اَللّهُ beliau adalah lelaki pilihan اَللّهُ"
A : "Mengapa mau nikah sama beliau?"
B : "Insya اَللّهُ  memilih beliau karena اَللّهُ"
A : "Bagaimana nanti ketemunya?"
B : "Yakin saja,اَللّهُ  punya cara yang tak pernah kita duga. Percaya saja kepada  اَللّهُ "
A : "Lhah, kapan donk nikahnya?"
B : "hmm.. اَللّهُ Maha Tahu kapan waktu yang tepat dan terbaik"
A : "Lalu, dimana ketemunya?"
B : "tenang... Masih di bumi  اَللّهُ , kalau toh memang tidak di dunia, Insya اَللّهُ  di jannah اَللّهُ "
A : "jadi..."
B : "Serahkan pada  اَللّهُ, niatkan tuk gapai ridha-Nya semata. Insya اَللّهُ  tuntas!" ( ^_^ )


apapun yang berkaitan dengan rezeki (termasuk jodoh), jangan diletakkan di hati! "Tetapi benar-benar serahkan pada  اَللّهُ"

2 komentar:

Neng Cici mengatakan...

Alloh maha segalanya, tapi terkadang kecintaan kita kepada Alloh terkalahkan oleh kecintaan kita pada dunia

Achmad Nur Indra Sukma Jaya mengatakan...

niatkan segalanya untuk beribadah kepada Allah SWT. dan sesuai tuntunan Rasulullah SAW. sesuatu yang baik itu.

Pages

Followers

Total Tayangan Halaman

ASMAUL HUSNA